Merk: ADVAN
Type: ADVAN S5J
Advan Vandroid S5J merupakan smartphone tablet atau yang
disingkat phablet 5 inci buatan produsen lokal Indonesia yaitu advan. Phablet ini diperkenalkan dan dirilis
pada Februari 2014. Menyasar untuk segmen menengah ke bawah dengan harga yang
terjangkau namun juga menawarkan kinerja yang cukup garang. Perangkat android
yang dijual dengan harga di bawah dua juta ini menawarkan spesifikasi yang
cukup apik, yaitu dengan prosesor quad core dengan kecepatan 1,2 Ghz yang
dikombinasikan dengan RAM 1 GB. Ia juga memiliki fitur fotografi yang cukup
apik, yaitu dengan kamera belakang dan depan masing-masing 8 mp dan 3 mp.
Layarnya pun juga cukup apik dengan layar sentuh kapasitif IPS LCD.
Spesifikasi:
1.
OS Jellyban 4.2
2.
Cpu Quadcore 1,2 Ghz
MTK
3.
RAM 1 GB
4.
Storage: 4 GB,
external
5.
Micro sd up to 32 GB
6.
Kamera 8 MP auto
focus, dual kamera
7.
Layar 5 inchi HD
Screen
8.
3G, Dual sim GSM,
Wifi 802.11 b/g/n, Bluetooth
Battery:
1.
Voltage: 3.7 V
2.
Capacity: 2000 mAh
7.4 Wh
3.
Charging Voltage:
4.2 V
4.
Standard: GB/T 18287-2000
Tidak ada komentar:
Posting Komentar